Dalam menghadapi tantangan perjuangan, Sekjen PKS Anis Matta memiliki empat syarat yang diyakininya akan membawa keberhasilan.
Syarat pertama menghadapi tantangan adalah memperkuat hubungan dengan Allah SWT. "Sebab dia yang mengatur permainan, dia sumber ketenangan, keteguhan dan keberanian," tulis Anis dalam akun Twitter-nya.
Syarat kedua yang ditulis Anis adalah kelapangan dada dengan cara tidak mempersonalisasi masalah, tidak dendam dan tidak marah apalagi panik.
Syarat ketiga adalah pemahaman yang menyeluruh terhadap keseluruhan situasi dan lingkungan serta peta masalah yang jelas. Dan syarat terakhir adalah soliditas organisasi dan pasukan yang memungkinkan semua rencana terlaksana dengan baik.
Seperti diberitakan, Anis Matta cs mendapatkan serangan bertubi-tubi dari mantan pendiri Partai Keadilan Yusuf Supendi. Yusuf bahkan melaporkan Anis Matta keKomisi Pemberantasan Korupsi (KPK) atas dugaan penggelapan dana partai. Yusuf juga mengancam akan melaporkan Anis Matta cs ke Mabes Polri terkait dugaan kasus yang sama. [mah]
Jumat, 25 Maret 2011
Inilah Jurus Anis Matta Hadapi Rintangan Dakwah
Related Posts:
Mahfudz : Hanya FPKS yang ke Myanmar, Komisi I Tidak REPUBLIKA.CO.ID, Jakarta -- Ketua Komisi I DPR Mahfudz Siddiq menegaskan, komisinya tidak melakukan kunjungan ke Myanmar. Menurutnya, yang pergi ke … Read More
Kartu Kuning Selebrasi Eid Mubarak Nasri Jadi Kontroversi TRIBUNNEWS.COM, MANCHESTER - Samir Nasri menjadi pahlawan kemenangan perdana sang juara bertahan Manchester City 3-2 atas Southampton, di Etihad Sta… Read More
Suara PKS Terpecah TEMPO.CO, Jakarta - Politikus PKS, Indra, menyatakan sampai saat ini partainya masih belum bisa memutuskan secara bulat soal koalisi dalam putaran k… Read More
Mursi Kunjungi Iran, Israel Ketar Ketir REPUBLIKA.CO.ID, TEHERAN -- Media massa Israel begitu mengkhawatirkan pemulihan hubungan bilateral antara Teheran dan Kairo. Sehingga, Israel menila… Read More
PKS Tolak Impor Kurma dan Jeruk dari Israel REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA - Wakil Ketua Fraksi PKS di DPR, Almuzzammil Yusuf, mengecam keras impor buah Kurma dan Jeruk Shantang dari Israel. Karena,… Read More


0 komentar:
Posting Komentar