Ada ta'limat lewat sms, pesan singkat dari kesekretariatan DPD Makassar, memohon kepada seluruh BPH DPD Kota Makassar untuk datang ke kantor dengan agenda pengambilan foto untuk dipasang di spanduk ansyito Ramadhan sebagai kreasi penokohan kader dalam moment ini.Saya pribadi sebaga PCD 4 termasuk didalamnya yang akan di ambil fotonya dan dipajang ? hati saya terasa berat karena tidak logis dapil saya terutama saya untuk di tokohkan sementara struktur DPC dibawah binaan saya belum lengkap sampai saat ini.
Saya malahan berfikir lebih baik ketua-ketua DPC yang akan kita tampilkan, selain mempermudah pengenalan kepada masyarakat lokal juga bisa menambah semangat DPC-DPC untuk bekerja merekrut kader baru yang akan ditempatkan di struktur partai tingkat kecamatan.Saat ini bukan dalam ranah tsiqoh atau tidak tsiqoh, amanah atau tidak amanah? tapi kita berfikir EFEKTIFITAS nya.
Sudah kurang lebih tiga bulan setelah Musda dan Muskerda ini dapil kami belum lengkap strukturnya. Keluhan DPC adalah karena agak susah menempatkan orang dalam struktur, entah kenapa?, katanya
Selasa, 19 Juli 2011
Lebih Baik DPC yang di tokohkan?
Related Posts:
Pendapat Ulil tentang Penafsiran Quran 1 ADA anggapan di sebagian kalangan Islam bahwa melakukan penafsiran kembali atas sejumlah doktrin, ajaran, atau norma dalam Islam diangg… Read More
Kritik dari "Sang Guru"Guruku 'comment' lucu tapi mendidik.....komentarnya singkat tapi justru memperlihatkan kekeliruan saya dalam memasang image/gambar di blog. Saya langs… Read More
Mengapa memilih PKS? Ada delapan alasannya versi 2009Seorang teman lama bertanya, masih di PKS? iya jawabku....trus kenapa? kok beta? katanya lagi. Emang ada apa Bro? tanyaku sembari me… Read More
Ulil - ulil -gong-gong-gongNama Ulil pertama kali saya kenal dari buku Hartono Ahmad Jais. yang mengupas habis tentang ulil dan Jaringan Islam Liberal (JIL) dan itu sepuluh tahu… Read More
Ada teman Bertanya, apa doa masuk WC?Doa Masuk dan Keluar Kamar KecilA. Doa masuk kamar kecil(toilet)اللَّهُمَّ إنِّي أَعُوذُ بِك مِنْ الْخُبُثِ وَالْخَبَائِثِAllaahumma… Read More


0 komentar:
Posting Komentar